Category: Uncategorized

  • Cuaca Ekstrem Saat Puncak Haji di Armuzna, 40 Jemaah Indonesia Wafat

    Cuaca Ekstrem Saat Puncak Haji di Armuzna, 40 Jemaah Indonesia Wafat

    TerasJatim.com – Kementerian Kesehatan Saudi mengumumkan bahwa 1.301 jemaah haji wafat pada musim haji tahun ini. Kematian mereka umumnya disebabkan suhu panas yang ekstrem di Kota Suci Makkah dan sekitarnya. Konsul Haji pada Konsulat Jenderal Republik Indonesia (KJRI) di Jeddah, Nasrullah Jasam mengatakan, data tersebut didapat dari Kantor Gubernur Makkah al Mukarramah yang merilis pengumuman…

  • Cat Marka Jalan 4 Km di Kota Bojonegoro Telan Dana 180 Juta, Kontraktor dari Luar Kota

    Cat Marka Jalan 4 Km di Kota Bojonegoro Telan Dana 180 Juta, Kontraktor dari Luar Kota

    TerasJatim.com, Bojonegoro – Dinas Perhubungan (Dishub) Kabupaten Bojonegoro Jatim, melaksanakan proyek pengecatan marka jalan di 4 ruas jalan di Kota Bojonegoro. Adapun 4 ruas jalan tersebut, meliputi Jln Dr Cipto, Jln Dr Suharso, Jln Dr Wahidin Sudirohusodo, dan Jln Brigjen Sutoyo. Informasi yang dihimpun TerasJaim.com, pekerjaan pengecatan marka jalan tersebut mulai dikerjakan pada Minggu (23/06/2024)…

  • Viral Video Jemaah Haji Wafat di Jalanan Makkah, Ini Penjelasan Resmi Kemenag

    Viral Video Jemaah Haji Wafat di Jalanan Makkah, Ini Penjelasan Resmi Kemenag

    TerasJatim.com – Viral di media sosial video yang menunjukkan sejumlah mayat jemaah haji dan terlantar di jalanan di Makkah. Terkait hal itu, Dirjen Penyelenggaraan Haji dan Umrah, Hilman Latief menjelaskan, bahwa jemaah yang meninggal dalam video tersebut bukan jemaah haji asal Indonesia. “Gambar itu yang beredar tidak mencerminkan yang terjadi pada jemaah kita,” jelas Hilman,…

  • Di Ponorogo Ada 305 Grup Reog

    Di Ponorogo Ada 305 Grup Reog

    TerasJatim.com, Ponorogo – Setiap kelurahan dan desa di Kabupaten Ponorogo Jatim, dipastikan memiliki minimal 1 group reog. Sehingga total grup reog di Ponorogo mencapai 305 grup. Salah satunya adalah Kelurahan Purbosuman. Di kelurahan ini juga mempunyai grup reog bernama Singo Purbomudo, yang tampil obyog, pada Kamis (20/06/2024) kemarin. Bupati Ponorogo, Sugiri Sancoko, yang datang menyaksikan…

  • PPDB SMPN 8 Kota Madiun Terima Titipan Siswa, Tolak Peserta Luar Kota?

    PPDB SMPN 8 Kota Madiun Terima Titipan Siswa, Tolak Peserta Luar Kota?

    TerasJatim.com, Madiun – Otoritas Sekolah Menengah Pertama Negeri (SMPN) 8 Kota Madiun, Jl. Pilang Mulya No. 20, Pilangbango, Kecamatan Kartoharjo, Madiun, Jatim, diduga menerima calon siswa titipan pada Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) tahun ini. Selain permainan lewat ‘pintu belakang’, di sekolahan tersebut juga diduga menolak calon siswa yang berasal dari luar kota. Salah seorang…

  • Hingga Hari ini, Jemaah Haji asal Indonesia yang Wafat di Tanah Suci Mencapai 193 Orang

    Hingga Hari ini, Jemaah Haji asal Indonesia yang Wafat di Tanah Suci Mencapai 193 Orang

    TerasJatim.com – Data Sistem Komputerisasi Haji Terpadu (Siskohat) Kementerian agama, total jemaah haji Indonesia yang wafat berjumlah 193 orang. Data tersebut diupdate pada Kamis (20/06/2024), pukul 17.00 Waktu Arab Saudi (WAS). Dari total tersebut, 19 jemaah wafat di Madinah, 138 jemaah wafat di Makkah, dan 3 jemaah wafat di Jeddah. Sementara khusus puncak haji, 6…

  • Akhir Bulan ini, Ratusan Kades dan BPD di Jombang Bakal Terima SK Perpanjangan Jabatan

    Akhir Bulan ini, Ratusan Kades dan BPD di Jombang Bakal Terima SK Perpanjangan Jabatan

    TerasJatim.com, Jombang – Ratusan Kepala Kesa (Kades) dari 21 kecamatan di Kabupaten Jombang Jatim, bakal segera menerima Surat Keputusan (SK) perpanjangan masa jabatan dari 6 tahun menjadi 8 tahun. Hal ini sesuai dengan ditetapkannya Undang-undang Nomor: 3 tahun 2024, tentang perubahan kedua Undang-undang Nomor: 6 tahun 2014 tentang Desa. Pj Bupati Jombang, Sugiat menjelaskan, pengukuhan…

  • Catat! Wisata Kota Lama Surabaya Akan Dilaunching 23 Juni 2024

    Catat! Wisata Kota Lama Surabaya Akan Dilaunching 23 Juni 2024

    TerasJatim.com, Surabaya – Kawasan wisata Kota Lama Surabaya secara resmi akan dilaunching pada 23 Juni 2024 nanti. Terkait hal itu, Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya terus mematangkan persiapannya, terutama terkait aksesibilitas transportasi publik. Hal ini dilakukan guna memudahkan para wisatawan untuk berkunjung ke kawasan wisata Kota Lama Surabaya. Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah, Penelitian, dan Pengembangan…

  • Selama Libur Iduladha 1445 H, Pengguna KA di Daop 8 Surabaya Naik 35%

    Selama Libur Iduladha 1445 H, Pengguna KA di Daop 8 Surabaya Naik 35%

    TerasJatim.com, Surabaya – Selama libur Iduladha 1445 H 2024, periode 14-18 Juni 2024, PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi 8 Surabaya mencatat peningkatan pelanggan kereta api sebanyak 99.022 pelanggan. Jumlah ini meningkat 25.410 pelanggan atau 35%, jika dibanding pada periode yang sama minggu sebelumnya. Sedangkan, pelanggan dengan tujuan di stasiun wilayah Daop 8 Surabaya,…

  • Ada Upacara Yadnya Kasada, Kawasan Wisata Gunung Bromo Ditutup 4 Hari, Cek Tanggalnya!

    Ada Upacara Yadnya Kasada, Kawasan Wisata Gunung Bromo Ditutup 4 Hari, Cek Tanggalnya!

    TerasJatim.com, Probolinggo – Mulai Jumat (21/6/2024) pukul 00.00 WIB, hingga Senin (24/06/2024) pukul 24.00 WIB, kawasan wisata Gunung Bromo akan ditutup bagi wisatawan. Penutupan selama 4 hari itu dilakukan karena warga Tengger sedang melakukan upacara Yadna Kasada. Kepala Balai Besar Taman Nasional Bromo Tengger Semeru (BB TNBTS), Hendro Widjanarko mengatakan, penutupan tersebut diterbitkan sesuai dengan…

Design a site like this with WordPress.com
Get started